Arya Aditya, Resmi Menahkodai DPK PERADAH INDONESIA PALOPO.
Lokasabha IX Dilaksanakan sekali dalam 3 tahun kepengurusan, dan bertugas untuk mencari nahkoda baru yang memimpin DPK PERADAH INDONESIA Palopo selama 3 tahun.

Dengan terpilihnya Arya Aditya sebagai Nahkoda baru DPK PERADAH INDONESIA Palopo, Besar Harapan Ketua DPP PERADAH INDONESIA SULAWESI SELATAN (Candra Guna Laksana) untuk selalu mengajak pemuda- pemuda lokal ikut terlibat dalam kepengurusan PERADAH Palopo periode 2025-2028
Dalam penutupan Lokasabha XI Raditya Sandika Putra selaku ketua masa bhakti 2021-2024 mengatakan, memohon maaf selama kepengurusan 2021-2024 ada kesalahan yang di lakukan yang di sengaja maupun tidak di sengaja, Raditya Sandika Putra juga menyampaikan untuk pemuda-pemuda lokal untuk ikut aktif dalam mensukseskan kegiatan organisasi PERADAH Palopo.